Services

Kantor Hubungan Internasional memberikan pelayanan baik untuk mahasiswa, dosen dan staff internasional maupun mahasiswa, dosen dan staff dalam negeri Universitas Negeri Malang (UM) yang diantaranya meliputi:

Perjalanan Dinas Luar Negeri (PDLN)

Pelayanan ini ditujukan untuk mahasiswa, dosen dan staf dalam negeri Universitas Negeri Malang (UM) yang akan melakukan perjalanan dinas ke luar negeri. Adapun alur prosedur lengkap mengenai pengajuan PDLN, dapat dilihat pada diagram berikut:
Learn More
Download:

Keimigrasian dan Izin Tinggal

Pelayanan Keimigrasian dan Izin Tinggal ditujukan untuk mahasiswa, dosen dan staff internasional yang sedang berkegiatan di Universitas Negeri Malang.
Learn More
Download:

Izin Belajar

Learn More

Residency

Learn More
en_GBEnglish (UK)